Cara Untuk pengisian Biss Key pada Receiver Getmecom Hd 5 Ethernet sebagai Berikut :
- Tekan Menu.
- Kemudian pilih “Akses Tertentu”
- Kemudian tekan “OK”
- Pilih “Pengaturan CA”
- Kemudian tekan “OK”
- Selanjutnya .pilih “Biss”
- Lalu tekan tombol berwarna “Hijau” untuk memasukkan. Feq. Sid . dan No Biss Key yg akan anda isi.
NB : Untuk Sat NSS 6 Sid tdk perlu di isi biarkan. 0000 ..cukup isi feq & Biss Key nya saja
Berikut gambar/foto Untuk pengisian Biss Key pada Receiver Getmecom Hd 5 Ethernet :
1 Tampilan Menu Receiver Getmecom Hd 5 Ethernet
2 Pengaturan CA Receiver Getmecom Hd 5 Ethernet
3 menu pilihan Biss Key Receiver Getmecom Hd 5 Ethernet
4 Pilihan mengisi biss key Receiver Getmecom Hd 5 Ethernet
5 kolom isian biss key setelah menekan tombol hijau Receiver Getmecom Hd 5 Ethernet
6 Lamgkah terakhir isi biss key Receiver Getmecom Hd 5 Ethernet
Artikel dan Foto Dikirim Oleh : Eddy Kareng Banda Aceh.
Artikel Terkait :
- BISS KEY
- diseqc, 22khz, multi switch dan skema nya
- cara modif scalar ring untuk 4 lnb
- cara setting dan program receiver parabola
- Thaicom 5 Ku dengan dish INDOVISION
- lnbf c band+ku band jadi lnb combo
- NSS 6 dengan dish astro – IPM
- Update Freq Sat NSS 6 – IPM
- Update freq PALAPA D
- Update freq TELKOM 1
Artikel Terbaru :
- Trik Sederhana Memperbaiki Dish Tertimpa Pohon
- Cara Ganti Modul Power Suply Receiver Parabola Mati Total
- Spesifikasi LNB KU Band SKYBOX SBX-01 Prime Fokus
- Cara Tracking Satelit Apstar 6 dan Intelsat 19 Dengan Dish Ex Pay TV
- Cara Isi Biss Key Receiver | Venus Spink Mpeg4/HD | Tanaka Lavender | LGSat Azura HD
- Cara Isi Biss Key Receiver Venus Tucxon Innovation HD
- Prediksi Channel Tayang dan Jadwal Piala AFF 2014 Suzuki Cup
- Cara Tracking 3 Sport di Satelit ST 2 KU Band dengan Dish Solid 6 Feet
- Daftar Channel Yang Menayangkan Liga Champions [Champions League] 2014-2015 FTA | Biss Key
- Daftar Data Yang Sudah Lock SCCTV VARZ dan SCC TV3 di Sat ST2
Ping-balik: Cara Isi Biss Key Berbagai Receiver Parabola | Protech-Parabola.Net™
Min,… di Getmecom HD5 tanpa LAN saya dicoba dengan SID 0000 tetap saja harus isi di tiap-tiap chanel, ga bisa langsung cling semua. Mohon solusinya min,….
ada yang tau gak cara mengatasi reciever gemecom hd.5 kalau di scan chanelnya masuk di radio tapi khusus di chinasat terutama cctv.5 Hd